KERAGAMAN MAJELIS DI KALANGAN UMAT BUDDHA DI INDONESIA

25 Mei 2016
KERAGAMAN MAJELIS DI KALANGAN UMAT BUDDHA DI INDONESIA

Pada tahun 2015 Puslitbang Kehidupan Keagamaan melakukan penelitian tentang Keragaman Majelis di Kalangan Umat Buddha di Indonesia. Adanya keragaman majelis dalam agama Buddha merupakan realitas yang harus diterima dengan segala konsekuensinya. Di antara majelis tersebut kadang-kadang ada yang menganggap paham mereka yang paling benar sehingga sering menimbulkan konflik internal di kalangan umat Buddha. Mereka mudah menyalahkan dan menyesatkan aliran, paham, dan gerakan keagaman yang tidak sama dengan paham yang mereka anut, meskipun secara teologis perbedaan itu masih dapat ditolerir. Untuk lebih lengkapnya, dapat diunduh di sini.

Editor:
Apakah informasi di atas cukup membantu?

TERKINI

OPINI