Jakarta (Balitbang Diklat)---Puslitbang Lektur, Khazanah Keagamaan, dan Manajemen Organisasi, Balitbang Diklat, Kemenag RI telah resmi meluncurkan artikel terbaru di Jurnal Heritage Nusantara pada tanggal 28 Juni 2022.
Terdapat lima artikel yang diterbitkan di Jurnal Heritage Nusantara dari lima penulis yang berasal dari berbagai negara.
Artikel yang terbit diantaranya:
السيد عثمان بن يحيى مفتي بتافيا وجهوده في خدمة السنة في جاكرتا
(M. Khairul).
Bagi #SahabatReligi yang tertarik membaca, silakan kunjungi https://heritage.kemenag.go.id/index.php/heritage. Selain itu, bagi penulis yang ingin submit artikelnya di Jurnal Heritage Nusantara, kami tunggu untuk penerbitan pada periode selanjutnya. []
Sumber : Cepi Hermawan
Penulis : Dewindah
Editor : Rahmatillah Amin